Disfungsi ereksi menjadi masalah besar bagi kehidupan seksual dalam rumah tangga. Ini karena disfungsi ereksi mempengaruhi kepuasan dalam berhubungan seksual. Disfungsi ereksi adalah ketidakmampuan pria untuk mencapai dan mempertahankan ereksi. Hal ini disebabkan oleh kurangnya aliran darah ke penis, adanya kerusakan pada saraf, stres, diabetes, penyakit pada pembuluh darah, efek samping obat-obatan, dan gangguan hormon.
Banyak pria yang merasa stres dan tertekan saat mengetahui dirinya mengalami disfungsi ereksi. Tak perlu khawatir, sebelum mencoba minum berbagai macam obat, ada baiknya coba dulu minum air kelapa yang kaya mineral.
Air kelapa merupakan bahan makanan yang memiliki peringkat teratas dalam daftar pengobatan disfungsi ereksi alami. Menurut Boldsky, beberapa kandungan mineral pada air kelapa mampu meningkatkan kualitas ereksi.
Tinggi sodium
Air kelapa kaya akan sodium yang akan bertindak pada kontraksi otot. Kontraksi otot yang sehat sangatlah penting. Karena puncak ereksi dapat dirasakan ketika kontraksi otot pada organ seksual optimal.
Kaya akan kalium
Elektrolit sangat penting untuk menjaga ereksi tetap prima. Setiap kekurangan kalium dapat berkontribusi pada kinerja seksual menurun. Minum air kelapa secara teratur akan membantu menjaga keseimbangan elektrolit dalam tubuh.
Sumber magnesium
Ketidakseimbangan magnesium akan menghasilkan masalah yang berhubungan dengan sirkulasi darah yang pada akhirnya akan menimbulkan disfungsi ereksi. Jika ingin memberikan kinerja yang lebih baik saat bercinta, minumlah air kelapa secara teratur.
Membantu memompa darah
Minum air kelapa untuk mengobati disfungsi ereksi akan menjadi pilihan yang baik. Air kelapa dapat menjaga keseimbangan elektrolit di dalam tubuh untuk meningkatkan kapasitas pemompa darah dari jantung. Sebelum bercinta dapat mengonsumsi air kelapa agar sirkulasi darah tetap lancar.
Selain mengandung beberapa senyawa di atas, air kelapa juga mengandung banyak vitamin dan mineral yang baik bagi tubuh. Itulah sebabnya air kelapa mampu membantu Anda dalam mengatasi disfungsi ereksi.
Bonus:
Resep obat kuat Madura
Untuk membuat resep obat kuat Madura, Anda harus menyiapkan bahan-bahan berikut ini:
Bonus:
Resep obat kuat Madura
Untuk membuat resep obat kuat Madura, Anda harus menyiapkan bahan-bahan berikut ini:
- Buah kelapa hijau muda yang airnya biasanya digunakan untuk mengatasi keracunan makanan.
- Madu murni sesuai selera.
- Dua butir telur ayam kampung.
0 komentar:
Posting Komentar